Video yang menyuarakan isi hati generasi millenial dari berbagai negara di dunia, tentang berbagai produk tembakau dan dampaknya bagi mereka. Harapan besar digantungkan kepada Pemerintah di negaranya masing-masing untuk dapat mengendalikan produk-produk tembakau guna melindungi generasi muda, penerus masa depan di negaranya dari bahayanya merokok bagi kesehatan.